Sinarnya Membangkitkan

Sepertinya saya tidak akan bisa bangun siang lagi di tempat yang baru ini. Sinarnya yang begitu terang membangunkan saya untuk segera bangkit dari tidur. Menyadarkan saya ada cita yang perlu diperjuangkan. Selamat berkarya ;-)


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tela Telo

Nambal Ban Sepeda :'(

Gunakan Waktu